Perguruan Tinggi Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang (PIP) Semarang - Politeknik Ilmu Pelayaran yang ada di Semarang ini merupakan sekolah pendidikan tinggi negeri milik Departemen Perhubungan Republik Indonesia. Dalam sejarahnya  Pendidikan Pelayaran Semarang Sejarah Sekolah Pendidikan Ilmu Pelayaran PIP Di Kota Semarang sempat beberapa kali ganti nama sesuai perkembangan dan kemajuan yang ada di seluruh komponen yang ada di PIP Semarang.


Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang mengemban tugas untuk mendidik juga melatih para pemuda-pemudi untuk lulusan Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA) di bidang pelayaran dan kepelabuhan (kantor pelayaran semarang ) . Para siswa yang belajar di PIP Semarang akan di didik menjadi seorang Perwira Pelayaran Besar dan Insya Allah akan menjadi seorang Tenaga Ahli Angkutan Laut/Kepelabuhaan. Selain itu jug untuk memenuhi kebutuhan armada angkutan laut pada sub sektor perhubungan laut. 

Tempat Lokasi Perguruan Tinggi Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang (PIP) Semarang:
 
Alamat: Jl. SingosariNo 2A Semarang 50242
Nomor Telepon: 024 8311527, 8311528
No Faks: 024 8311529
Website: www.pipsmg.ac.id
E-mail: pipsmg@pipsmg.ac.id

Berikut ini sejarah perkembangan dari Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang atau PIP Semarang (BACA Sejarah Pendidikan Pelaut Di Indonesia Pendidikan Akademis Pelaut dan Hirarki di Kapal )  :

1.Pada Tahun 1951 hingga tahun 1955 PIP Semarang bernama Sekolah Pelayaran Semarang disingkat SPS.
2.Pada Tahun 1955 hingga tahun 1975 menjadi Sekolah Pelayaran Menengah Semarang disingkat SPM Semarang
3.Pada Tahun 1974 hingga tahun 1981 menjadi Pendidikan Pariwira Pelayaran Besar disingkat P3B Semarang
4.Pada Tahun 1979 hingga tahun 1995 menjadi Balai Pendidikan dan Latihan Pelayaran (BPLP) Semarang dengan program Strata A (Diploma III) dengan lama pendidikan 3 tahun
5.Pada Tahun 1995 masih tetap bernama BPLP Semarang, tetapi program pendidikannya ditingkatkan menjadi Diploma IV (setara Sarjana/S1) dengan Politeknik Ilmu Pelayaran pendidikan 4 tahun.
6.Pada Tahun 1999 berdiri Politeknik Ilmu Pelayaran berdasarkan PIP SEMARANG hal ini sesuai dengan Keputusan Menteri Perhubungan No. KM. 81 Tahun 1999 Tgl. 13 Oktober 1999 tentang Organisasi dan Tata Kerja PIP.


Share

Baca juga info artikel berita yang berkaitan berikut :



Response to "Perguruan Tinggi Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang (PIP) Semarang"

Leave a Reply

Salam Indonesia...Salam hangat dari Admin Blog Pelaut Indonesia, Semoga Anda senantiasa dalam keadaan baik dan sehat selalu...
Terimakasih buat teman-teman yang telah berkunjung ke blog personal yang berisi beragam informasi seputar dunia pelaut, artikel dan berita di Indonesia...

Silahkan beri komentar untuk tiap informasi yang Anda baca atau jika Anda memiliki akun facebook atau ingin mensubmit info ini ke situs bookmark, saya ucapkan banyak terimakasih..

Oleh Dunia Pelaut dan Pelayaran di Indonesia, Buat yang ingin tanya tentang dunia perkapalan dan pelayaran bisa kontak di 085398993330 (Hanya untuk bidang kelautan)

Penting Di Baca Untuk Calon Pelaut

Arsip Blog

W3 Directory - the World Wide Web Directory
Add to Google
ping.sg - the community meta blog for singapore bloggers
My Ping in TotalPing.com
Ping your blog, website, or RSS feed for Free
www.simbonsolution.com
Free 1000 Backlinks
Free Automatic Backlink
Best Backlinks
daily Bookmarks
Auto Dofollow Backlinks
Backlinks Builder
Dofollow Backlinks
Free Hundred Backlinks

Followers - Ikuti Blog Ini